Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino

Katatekno.com – Kalau mau tahu Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino, kamu bisa simak dan baca informasi ini sampai selesai. Sebab kami akan jelaskan bagaimana caranya agar kamu paham dan tahu.

Cara untuk bisa mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino ini sangatlah mudah> kamu bisa dapat chip dari game Higgs Domino tanpa menginstall aplikasi MOD, cheat, atau sejenisnya, yang bakal membuat memori hp kamu menjadi penuh.

Tentu, syarat pertama untuk mengumpulkan chip tentu kamu harus menginstall game Higgs Domino melalui ponsel ataupun tablet sendiri. Selanjutnya kamu bisa lihat persyaratan atau spek seperti apa yang diperlukan oleh game ini.

Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino
Chip Gratis di Higgs Domino

Sekali lagi kami tegaskan, untuk lebih jelasnya kalian bisa simak ulasan yang akan kami bahas mengenai Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino. Silakan langsung saja kalian simak dan baca-baca.

Tentang Higgs Domino

Game Higgs Domino atau Higgs Domino Island adalah sebuah game yang bisa dimainkan di Android dan iOS dengan mengusung permainan khas Indonesia. Oleh karena itu, pada Higgs Domino bisa ditemukan permainan seperti QiuQIu hingga Gaple.

Higgs Domino sendiri merupakan sebuah game besutan Higgs Game. Sebuah perusahaan penerbit dan pengembang games yang berasal dari Jerman. Entah seperti apa ceritanya hingga perusahaan tersebut membidik pasar Indonesia dengan permainan khas Indonesia. Tidak ada sumber di internet yang bisa menjelaskan hal tersebut.

Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino

Jika kalian sudah paham dan tahu apa itu Higgs Domino, maka langkah berikutnya untuk mendapatkan chip gratis di Higgs Domino tanpa harus menginstall aplikasi lain, kamu cukup mengikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Memenangkan Permainan Higgs Domino

Pertama, cara mudah yang biasa kamu lakukan untuk mendapatkan Chip gratis, yaitu memenangkan permainan. Pasalnya, pemain yang berhasil memenangkan salah satu permainan akan diberikan Chip dengan nilai lumayan.

Chip yang kamu menangkan tersebut bisa digunakan kembali untuk modal bermain. Semakin sering menang, otomatis semakin banyak Chip yang terkumpul. Nah, Jaka punya tips biar kamu bisa sering menang dalam permainan.

  1. Sering berlatih.
  2. Pelajari dengan baik sistem permainan untuk menemukan celah untuk menang.
  3. Bermain secara berkala.
  4. Bermain dengan penuh percaya diri.

2. Undang Teman untuk Bermain

Mendapatkan Chip secara gratis bisa dengan undang teman. Layaknya program affiliate, setiap kamu berhasill mengajak orang akan diberikan bonus Rp. Nah, Rp ini bisa ditukarkan dengan Chip.

Selain dapat Chip, dengan invite teman, Rp yang kamu dapatkan juga bisa ditukar dengan pulsa. Langkah-langkah untuk mengundang teman juga cukup mudah, seperti di bawah ini.

  1. Buka game Higgs Domino Island di Hp kamu.
  2. Pada lobby game pilih menu Undang.
  3. Pilih dan Cari teman yang ingin kamu undang.

3. Memasukkan Kembali Password

Memasukkan password buatanmu sendiri ternyata bisa berhadiah Chip gratis, loh! Tentu saja, ini juga hanya bisa dilakukan sekali saat pengecekan keamanan password. Berikut cara mendapatkan Chip Higgs Domino gratis lewat password:

  1. Buka game Higgs Domino Island.
  2. Ketuk simbol baris tiga yang ada di pojok kanan atas.
  3. Ketuk simbol gembok yang ada di urutan paling atas.
  4. Masukkan kata sandi/password, lalu ketuk Tentukan.
  5. Selesai! Kamu bisa langsung mendapatkan bonus Chip gratis dari Higgs Domino Island.

4. Gunakan Kode Penukaran

Tak hanya FF yang memiliki kode penukaran, game Higgs Domino juga menyediakan redeem code untuk mendapatkan Chips secara cuma-cuma. Game ini bisa memberikan Chip gratis sebanyak 2M secara cuma-cuma kalau kamu sekali melakukan penukaran kode.

Bukan cuma mendapatkan koin, kamu juga bisa berkesempatan mendapatkan RP dari kode penukaran yang dipakai. Nah, kode penukaran Higgs Domino bisa kamu dapatkan melalui artikel Jaka yang berjudul Kode Penukaran Higgs Domino Terbaru.

5. Login Setiap Hari

Setiap harinya, game Higgs Domino menyediakan bonus Chip yang bisa kamu ambil secara cuma-cuma. Biasanya ini berlangsung bagi pengguna baru selama 7 hari. Itu sebabnya, jangan lupa login Higgs Domino tiap hari, ya! Nantinya, koin maupun Chip yang kamu dapatkan bisa ditukar dengan pulsa gratis untuk semua operator.

6. Mendaftar dengan Akun Facebook

Kamu bisa mendapatkan Chip gratis di Higgs Domino Island jika mendaftarkan akun dengan Facebook. Ini adalah bonus pertama yang bisa kamu dapatkan saat bermain Higgs Domino.

Tentunya kamu tidak akan bisa mendapatkan bonus ini jika kamu mendaftar dengan cara lain. Berikut cara mendapatkan Chip Higgs Domino gratis lewat Facebook.

  1. Download dan install game Higgs Domino Island.
  2. Buka aplikasi game dan pilih Login with Facebook.
  3. Izinkan Higgs Domino mengakses data Facebook kamu.
  4. Selesai! Kamu bakal langsung mendapat bonus Chip gratis.

Postingan Terkait

Penutup

Ada banyak game atau aplikasi penghasil uang lainnya yang mana sudah kami bagikan sebelumnya. Jika kalian mau silakan kalian coba saja siapa tahu kalian tertarik dan ingin mencobanya.

Hanya itu saja yang bisa kami bagikan dan juga jelaskan kepada kalian mengenai Cara Mendapatkan Chip Gratis di Higgs Domino. Kami harap kalian bisa memainkan game ini dengan mudah dan bisa hasilkan banyak uang. []

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *